10 Tips Memulai Usaha Buat Peserta Kursus Jahit Yang Menjadi Pebisnis Pemula
1. Jangan membangun lebih dari satu bisnis sekaligus. Yang paling penting adalah fokus.
2. Bangunlah usahamu dari sesuatu yang kamu senangi.
3. Ketika ditanya, jelaskan ide bisnismu dengan lugas dan ringkas.
4. Sebagai pemula, kamu masih perlu belajar banyak hal. Bergaullah dengan orang-orang yang lebih paham.
5. Bersikaplah “prihatin” dalam mengelola keuangan usahamu.
6. Ketika salah melakukan sesuatu, jangan cuma ambil lalu. Catat kesalahanmu dan belajarlah dari situ.
7. Kamu tidak akan mendapat modal dengan gampang
8. Jangan lupa, kesehatanmu juga penting!
9. Kesuksesan itu lebih nikmat kalau kamu mengusahakannya dalam diam
10. Ketahuilah kapan waktunya berhenti.
2. Bangunlah usahamu dari sesuatu yang kamu senangi.
3. Ketika ditanya, jelaskan ide bisnismu dengan lugas dan ringkas.
4. Sebagai pemula, kamu masih perlu belajar banyak hal. Bergaullah dengan orang-orang yang lebih paham.
5. Bersikaplah “prihatin” dalam mengelola keuangan usahamu.
6. Ketika salah melakukan sesuatu, jangan cuma ambil lalu. Catat kesalahanmu dan belajarlah dari situ.
7. Kamu tidak akan mendapat modal dengan gampang
8. Jangan lupa, kesehatanmu juga penting!
9. Kesuksesan itu lebih nikmat kalau kamu mengusahakannya dalam diam
10. Ketahuilah kapan waktunya berhenti.
#jahitku #jogjaku #kursusjahit #infojogja #mesinjahit